Search This Blog

Friday, January 17, 2014

Proses Terjadinya Sinar X

Sinar X adalah pancaran gelombang elektromagnetik yang sejenis dengan gelombang radio, panas, cahaya sinar ultraviolet, tetapi mempunyai panjang gelombang yang sangat pendek sehingga dapat menembus benda-benda.
Sinar X ditemukan oleh sarjana fisika berkebangsaan Jerman yaitu W. C. Rontgen tahun 1895

 Rontgen

Syarat Syarat Terjadinya Sinar X

SEJARAH
Di akhir tahun 1895, Wilhelm Conrad Roentgen seorang  fisikawan dari Jerman melakukan penelitian dengan tabung sinar katoda. Ia membungkus tabung dengan suatu kertas hitam agar tidak terjadi kebocoran fotoluminesensi dari dalam tabung ke luar. Lalu ia membuat ruang penelitian menjadi gelap. Pada saat membangkitkan sinar katoda, ia mengamati sesuatu yang di luar dugaan. Pelat fotoluminesensi yang ada di atas meja mulai berpendar di dalam kegelapan. Walaupun dijauhkan dari tabung, pelat tersebut tetap berpendar. Dijauhkan sampai lebih 1 m dari tabung, pelat masih tetap berpendar. Roentgen berpikir pasti ada jenis radiasi baru yang belum diketahui terjadi di dalam tabung sinar katoda dan membuat pelat fotoluminesensi berpendar. Radiasi ini disebut sinar-X yang maksudnya adalah radiasi yang belum diketahui.

Wednesday, January 15, 2014

About Radiologi

Radiologi adalah cabang atau spesialisasi kedokteran yang berhubungan dengan studi dan penerapan teknologi pencitraan seperti x-ray dan radiasi untuk mendiagnosa dan mengobati penyakit.
Ahli radiologi langsung sebuah array dari teknologi pencitraan (seperti USG, computed tomography (CT), kedokteran nuklir, tomografi emisi positron (PET) dan pencitraan resonansi magnetik (MRI)) untuk mendiagnosa atau mengobati penyakit. Radiologi intervensi adalah kinerja (biasanya minimal invasif) prosedur medis dengan bimbingan teknologi pencitraan. Akuisisi pencitraan medis biasanya dilakukan oleh ahli radiografi atau teknolog radiologis.

Modalitas pencitraan berikut digunakan dalam bidang radiologi diagnostik:

Tuesday, January 14, 2014

Cara Pasang ShinyStat di Blog

Assalamu'alaykum kawan, bertemu lagi dengan orang yang Ganteng satu ini 

kali ini gw mau posting demi menjawab pertanyaan fans fans temen-temen gw di kampus yang nanya bagaimana cara memasang "Siny Stat" di blognya, demi mendapatkan Sesuap Nasi Nilai tugas dari salah satu Dosen, sebut saja namanya Mas Wahyu Wibowo,

Waduuh.. terus terang sebenernya gw udah lupa, karena dulu asal klik sana klik sini aja dan ngga pernah dicatet. Terus terang dulu di blog ini terpasang shinystat, tapi itu dulu, sekarang udah dihapus dan ngga gw pake lagi karna gw ngga tau itu gunanya buat apaan..
Tapi akhirnya gw pasang lagi karna gw udah ngerti ShinyStat itu gunanya buat apaan berkat Klinik Tongfang, terimakasih Klinik Tongfang


Kembali ke topik, maksud pemasangan shinystat ini untuk mengetahui seberapa jauh perkembangan blog atau kepopuleran blog kita dan seberapa banyak pengunjung hari ini, besok atau kemarin. Kita bisa memakai fasilitas yang disediakan secara gratis plus simple yaitu melalui layanan Shynistat . Ada banyak layanain yang disediakan oleh shynistat ini diantaranya kita bisa mengetahui :